Penutupan Prakerin SMKN 1 Ngawen 2021/2022

Jurusan DPIB

Senin, 18 Oktober 2021

Penutupan PKL SMKN 1 Ngawen dilaksanakan pada tanggal 1 Oktober 2021, dengan penutupan ini maka kelas XII TKRO, TAB, DPIB, TB dan TKJ Siswa diserahkan kembali ke sekolah untuk mengikuti pembelajaran. Yang pembelajarannya masih Tatap Muka Terbatas. PKL berjalan selama 3 bulan, dimulai pada pada tanggal 1 Juli berakhir pada tanggal 1 Oktober 2021, siswa diharapkan mampu berinovasi dan bekerja keras sehingga mampu bersaing di dunia kerja nantinya. Ilmu yang didapatkan dari DUDIKA mampu menjadi bekal para siswa kemudian menjadi siswa yang sudah berubah karena Pendidikan Sistem Ganda Dalam melaksanakan PKL mengacu pada Permendikbud no 50 tahun 2020. Pendidikan sistem ganda yang dilakukan selama 3 bulan, melaksanakan praktik2 lanjutan, teori2 lanjutan, kompetensi yang didapat baik teori maupun praktik dasar diberikan di sekolah

Jurusan TKR
Pelepasan Jurusan TKJ

Untuk Jurusan Tata Busana ditutup dengan acara Fashion Show, menampilkan hasil karya para siswa selama prakerin.

Jurusan Tata Busana
Jurusan Tata Busana

Share this